Ngarak Pataka Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Kabupaten Ciamis Ke 381




Halo Wargi Ciamis!

Tahun ini, Ngarak Pataka akan dilaksanakan kembali dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Ciamis ke-381!

Masih dengan konsep yang sama, Ngarak Pataka dilaksanakan di 5 (lima) Titik eks Kewedanaan di Ciamis.

Kecamatan yang akan mejadi titik Ngarak Pataka tahun ini yaitu Kecamatan Kawali, Kecamatan Tambaksari, Kecamatan Banjaranyar, Kecamatan Cidolog, dan Kecamatan Cihaurbeuti.

Tentunya akan sangat menarik karena menampilkan tarian pataka, berbagai kesenian lokal, pameran ekonomi kreatif, pelayanan publik, dan juga guest star nasional yang berbeda di tiap titiknya.

Ayo hadir untuk ikut memeriahkan acara Ngarak Pataka sekaligus Hari Jadi Kabupaten Ciamis ke-381!

Ayo #WisataDiCiamisAja, upload photo terbaik mu